Ada Pertanyaan? 0370 633797 crisiscenter.mataram@gmail.com +6285157555176

Tunggu...

BP3MI NTB Dampingi CPMI menjadi Saksi Korban TPPO


BP3MI NTB Dampingi CPMI menjadi Saksi Korban TPPO

Selong, 21/01. BP3MI Nusa Tenggara Barat melaksanakan pendampingan CPMI sebagai saksi Korban yang diduga sebagai korban TPPO pada Senin 21 Januari 2025. Bertempat di Polres Lombok Timur dan Polres Lombok Barat, BP3MI NTB bersama Polda Kepulauan Riau melaksanakan pemeriksaan kepada CPMI.

Pada pertemuan tersebut para saksi memberikan keterangan dalam rangka mendukung proses penyidikan terkait perkara dugaan pemberantasan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) dan atau Perlindungan Pekerja Migran Indonesia

Disampaikan bahwa dari 10 (sepuluh) orang CPMI asal Kab. Lombok Timur dan Kab. Lombok Tengah, didapati 4 (empat) orang CPMI saksi yang sudah dirasa cukup guna keperluan perkara Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO).

Bagikan berita ini:

whatsapp
Hubungi Kami